5. Indonesia merupakan Negara penghasil rempah-rempah dunia yang memiliki nilai

Berikut ini adalah pertanyaan dari azkamanipi5 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

5. Indonesia merupakan Negara penghasil rempah-rempah dunia yang memiliki nilai ekonomi tinggi sehingga dicari oleh pedagang Eropa, rempah-rempah tersebut kecuali... * O a. Pala O b. Tembakau O c. Bunga Pala O d. Cengkah . e. Lada​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Indonesia merupakan Negara penghasil rempah-rempah dunia yang memiliki nilai ekonomi tinggi sehingga dicari oleh pedagang Eropa, rempah-rempah tersebut kecuali

jawab

b. Tembakau

penjelasan

Indonesia sudah dikenal sebagai negara dengan rempah-rempah yang melimpah.

karena saking banyaknya rempah-rempah, pada zaman penjajahan berbagai negara di dunia berambisi dan berburu untuk menguasai rempah-rempah yang ada di Indonesia.

Hingga saat ini, rempah khas Indonesia masih terus populer dan menarik perhatian dunia. Terbukti dari tingginya produk rempah-rempah khas Indonesia yang banyak diekspor ke berbagai negara, seperti lada, cengkeh, pala, hingga kayu manis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AIVIF dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22