peristiwa pecahnya cetakan puding terjadi karena adanya proses perpindahan panas

Berikut ini adalah pertanyaan dari evyangelia8501 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Peristiwa pecahnya cetakan puding terjadi karena adanya proses perpindahan panas secara....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Proses perpindahan panasataukalorbisa dibedakan menjadiradiasi, konduksi, dan konveksi. Jenis dari proses perpindahan panasyang terjadi dengan adanya peristiwacetakan puddingyangpecahadalahkonduksi.

Pembahasan

Pecahnya cetakan puddingtermasuk dalam jenis perpindahan panaskonduksi karena konduksi adalah salah satu jenis dari perpindahan kalor yang tidak disertai dengan perpindahan zat perantara. Cetakan pudding yang tadinya memiliki suhu dingin dan kemudian diletakkan pada permukaan alumunium yang ada pada oven ini akan mengalami peningkatan suhu secara mendadak. Bagian dasar dari cetakan pudding akan mengalami peningkatan suhu yang jauh lebih cepat ketimbang bagian atasnya karena ada kontak langsung dengan permukaan oven. Tidak seimbangnya perpindahan panas ini membuat pemuaian pada bagian dasar cetakan pudding terjadi lebih cepat ketimbang bagian atasnya dan akhirnya cetakan pudding tersebut bisa pecah.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang jenis perpindahan kalor

yomemimo.com/tugas/6325530

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22