Berikut ini adalah pertanyaan dari lunaanggun77 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
1) Diketahui :
- PAnjang = 68 m
- Lebar = 27 m
- 3 kali putaran
Ditanya :
- perpindahan dan jarak tempuh
Jawab :
A) Jarak = 3(2(68+27))
= 3(190)
= 570 m ← jarak yang ditempuh Sinta
B) Karena Sinta kembali ke posisi semula maka perpindahannya adalah 0
2) Perpindahan
= √(jarak timur-jarak barat)²+(jarak selatan)²
= √(15-7)²+15²
= √64+225
=√289
= 17 m
maka perpindahan anak tersebut adalah 17 m
3) R.kiri = 120+85 = 205 N
R.kanan = 170 N
Resultan = 205-170
= 35 N
Maka besar resultannya adalah 35N dan arah geraknya ke kiri
4) Jarak = kecepatan x waktu
= 9 x (2,5 x 3600)
= 9 x (9000)
= 81.000 m
= 81 km
Jarak antara Sidoarjo dan Malang adalah 81 km
5) jarak = 18km → 18.000 m
waktu = 30 menit → 1.800 detik
Kelajuan = jarak : waktu
= 18.000:1.800
= 10 m/s
Maka kelajuan Rani adalah 10m/s
6) Mobil tanpa beban memiliki percepatan yang lebih besar daripada mobil yang memiliki beban.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CLA1R0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Mar 23