Seorang pegawai ingin memindahkan kotak yang beratnya 500 n ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari TOFAJANTIIT6359 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang pegawai ingin memindahkan kotak yang beratnya 500 n ke atas truk dengan menggunakan bidang miring seperti gambar di bawah.bila tinggi truk 1,5 m, berapa besar gaya yang diperlukan untuk memindahkan kotak tersebut?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Diketahui :

W equals 500 space straight N s equals 3 space straight m h equals 1 comma 5 space straight m

Ditanya :

F =?

Jawab :

Gaya untuk memindahkan kotak dapat dihitung dengan menggunakan rumus berikut :

F s equals W h W over F equals s over h 500 over F equals fraction numerator 3 over denominator 1 comma 5 end fraction F equals 500 over 2 F equals 250 space straight N

Jadi gaya yang dibutuhkan untuk memindahkan kotak adalah 250 N.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fazli22032009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23