apa saja hal yang termasuk dalam hukum newton I II

Berikut ini adalah pertanyaan dari adinda89003 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa saja hal yang termasuk dalam hukum newton I II III?mohon jelaskan kakak-kakak jenius yah... plis, kadang suka bingung nentuin mana yang termasuk salah satu hukum newton itu. :)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Izin membantu

Penjelasan:

Hukum Newton 1

Saat mobil yang bergerak cepat di rem secara otomatis penumpang akan terdorong ke depan

Saat mobil berjalan pelan lalu di gas secara mendadak otomatis penumpang terdorong ke belakang

Hukum Newton 2

Saat melempar batu secara vertikal ke atas, awalnya batu akan konstan ke atas lalu melambat berhenti dan jatuh ke bumi karena gaya Gravitasi

Hukum Newton 3

Saat memukul paku menggunakan palu, karena Palu adalah Gaya aksi dan gaya dari paku merupakan gaya reaksi

Moga paham!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Naya610 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Dec 22