Nelayan di daerah perairan A menangkap menggunakan bahan peledak.

Berikut ini adalah pertanyaan dari fariidarrasyiid23 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Nelayan di daerah perairan A menangkap menggunakan bahan peledak. Penangkapan ikan seperti ini terbilang mudah dan dapat memperoleh ikan dalam jumlah banyak. Adapun nelayan di daerah perairan B melakukan penangkapan ikan menggunakan kail. Penangkapan ikan menggunakan kail membutuhkan kesabaran dan jumlah ikan yang dapat ditangkap pun lebih sedikit. Yang terjadi 10 tahun mendatang pada perairan A dan B adalah... A. Produksi ikan di daerah perairan A meningkat, sedangkan produksi ikan di daerah perairan B menurun. B. Lingkungan di daerah perairan A tetap seimbang, sedangkan lingkungan di daerah perairan B mengalami kerusakan. C. Lingkungan di daerah perairan A mengalami kerusakan, sedangkan lingkungan di daerah perairan B tetap lestari. D. Terumbu karang di daerah perairan A tetap lestari, sedangkan terumbu karang di daerah perairan B semakin berkurang.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C

Penjelasan:

lingkungan di daerah perairan A mengalami kerusakan akibat dari ulah nelayan yang menangkap ikan dengan bahan peledak

dan perairan B tetap terjaga kelestariannya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh duniahalu95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jun 23