Bagaimana air di dalam tanah dapat naik ke daun ?jelaskan!.

Berikut ini adalah pertanyaan dari adikodi4359 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana air di dalam tanah dapat naik ke daun ?jelaskan!.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada tumbuhan, air dari akar dapat naik sampai ke daun disebabkan oleh daya kapilaritas batang.

Air yang terdapat di dalam xilem dapat mengalir naik sampai ke daun karena adanya daya kapilaritas xilem. Daya kapilaritas menyebabkan suatu zat cair dapat merembes dari bawah ke atas.

__________________________

Kenapa air dalam tanah bisa naik hingga ke daun tanaman yang sangat tinggi?

jawab:

Air dapat diangkut naik dari akar ke bagian tumbuhan lain yang lebih tinggi dan diedarkan ke seluruh tubuh tumbuhan karena adanya daya kapilaritas batang. Sifat ini seperti yang terdapat pada pipa kapiler.

Penjelasan:

semoga membantu ya jadikan jawaban tercerdas

makasih

maaf kalo salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putrifia123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Apr 23