10gambar benda yang dapat diukur dengan mikrometer sekrup

Berikut ini adalah pertanyaan dari NiaKitania2614 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

10gambar benda yang dapat diukur dengan mikrometer sekrup

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini adalh 10 benda yang dapat diukur menggunakan Mikrometer sekrup yaitu:

  1. Kertas.
  2. Uang koin.
  3. Keramik.
  4. Papan.
  5. Kawat.
  6. Tebal dus.
  7. Plastik.
  8. Kabel
  9. Kaca.
  10. Handphone

Pembahasan

Pengukuran merupakan suatu kegiatan mengukur dan membandingkan suatu benda dengan suatu alat ukur. Ada berbagai jenis alat ukur, bergantung pada jenis besaran yang akan diukurnya. Salah satu alat ukur adalah mikrometer skrup. Mikrometer sekrup adalah alat pengukuran yang terdiri dari sekrup terkalibrasi dan memiliki tingkat kepresisian 0.01 mm (10^{-5}).

Alat ini ditemukan pertama kali oleh Willaim Gascoigne pada abad ke-17 karena dibutuhkan alat yang lebih presisi dari jangka sorong. Penggunaan pertamanya adalah untuk mengukur jarak sudut antar bintang-bintang dan ukuran benda-benda luar angkasa dari teleskop.

Ketelitian 0,005 milimeter berarti mikrometer sekrup dapat mengukur benda dengan yang sangat tipis dengan keakuratan hasil pengkuran hingga 0,005 milimeter.

Lihatlah gambar terlampir, berikut ini adalah penjelasan dari setiap bagian tersebut yaitu:

  • Poros Tetap (Anvil) yaitu Bagian poros yang tidak bergerak. Fungsinya untuk menjepit objek agar tidak bergerak.
  • Poros Geser (Spindle) yaitu Poros bergerak berbentuk komponen silindris.
  • Pengunci (Lock Nut) yaitu Bagian yang berfungsi untuk mengunci supaya saat dikur tidak begerak.
  • Sleeve yaitu Bagian statis berbentuk lingkaran fungsinya untuk menuliskan skala utama dan skala nonius.
  • Thimble yaitu bagian yang dapat digerakkan oleh tangan penggunanya.
  • Ratchet bagian yang dapat membantu menggerakkan poros geser dengan pergerakan lebih perlahan.
  • Rangka (Frame) yaitu komponen berbentuk C yang menyatukan poros tetap dan komponen-komponen lain mikrometer sekrup.

Demikian, semoga membantu!

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang kegunaan mikrometer skrup yomemimo.com/tugas/6523769

2. Materi tentang yang dimaksud mikrometer skrup yomemimo.com/tugas/19527980

3. Materi tentang bacan pada mikrometer skrup yomemimo.com/tugas/480100

Detail jawaban

Kelas: 7

Mapel: Fisika

Bab: Besaran dan Pengukuran

Kode: 7.6.1

Kata kunci: Mikrometer skrup

#TingkatkanPrestasimu

Berikut ini adalh 10 benda yang dapat diukur menggunakan Mikrometer sekrup yaitu:Kertas.Uang koin.Keramik.Papan.Kawat.Tebal dus.Plastik.KabelKaca.HandphonePembahasanPengukuran merupakan suatu kegiatan mengukur dan membandingkan suatu benda dengan suatu alat ukur. Ada berbagai jenis alat ukur, bergantung pada jenis besaran yang akan diukurnya. Salah satu alat ukur adalah mikrometer skrup. Mikrometer sekrup adalah alat pengukuran yang terdiri dari sekrup terkalibrasi dan memiliki tingkat kepresisian 0.01 mm ([tex]10^{-5}[/tex]). Alat ini ditemukan pertama kali oleh Willaim Gascoigne pada abad ke-17 karena dibutuhkan alat yang lebih presisi dari jangka sorong. Penggunaan pertamanya adalah untuk mengukur jarak sudut antar bintang-bintang dan ukuran benda-benda luar angkasa dari teleskop.Ketelitian 0,005 milimeter berarti mikrometer sekrup dapat mengukur benda dengan yang sangat tipis dengan keakuratan hasil pengkuran hingga 0,005 milimeter.Lihatlah gambar terlampir, berikut ini adalah penjelasan dari setiap bagian tersebut yaitu:Poros Tetap (Anvil) yaitu Bagian poros yang tidak bergerak. Fungsinya untuk menjepit objek agar tidak bergerak.Poros Geser (Spindle) yaitu Poros bergerak berbentuk komponen silindris.Pengunci (Lock Nut) yaitu Bagian yang berfungsi untuk mengunci supaya saat dikur tidak begerak. Sleeve yaitu Bagian statis berbentuk lingkaran fungsinya untuk menuliskan skala utama dan skala nonius.Thimble yaitu bagian yang dapat digerakkan oleh tangan penggunanya.Ratchet bagian yang dapat membantu menggerakkan poros geser dengan pergerakan lebih perlahan.Rangka (Frame) yaitu komponen berbentuk C yang menyatukan poros tetap dan komponen-komponen lain mikrometer sekrup.Demikian, semoga membantu!Pelajari lebih lanjut1. Materi tentang kegunaan mikrometer skrup https://brainly.co.id/tugas/65237692. Materi tentang yang dimaksud mikrometer skrup https://brainly.co.id/tugas/195279803. Materi tentang bacan pada mikrometer skrup https://brainly.co.id/tugas/480100Detail jawabanKelas: 7Mapel: FisikaBab: Besaran dan PengukuranKode: 7.6.1Kata kunci: Mikrometer skrup#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Anggaprasidi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 Apr 19