pls bantu pls pls plsss​

Berikut ini adalah pertanyaan dari irene1381 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pls bantu pls pls plsss

pls bantu pls pls plsss​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Katrol tetap adalah katrol yang porosnya dipasang di suatu tempat yang tetap, sehingga katrol tidak dapat berpindah tempat saat digunakan. Pada katrol tetap, gaya kuasa yang dikeluarkan akan bernilai sama dengan berat bebannya. Hal ini yang menyebabkan keuntungan mekanis katrol tetap bernilai satu.

- Katrol tetap biasanya sering kamu temukan pada tiang bendera dan sumur timba.

2. Berlawanan dengan katrol tetap, kalau katrol bebas adalah katrol yang porosnya tidak dipasang di suatu tempat yang tetap, sehingga katrol dapat berpindah tempat atau bergerak bebas saat digunakan. Pada katrol jenis ini, gaya kuasa yang dikeluarkan untuk menarik bebannya bernilai setengah dari berat bebannya. Oleh karena itu, keuntungan mekanis katrol bebas bernilai

-Katrol bebas biasanya ditemukan pada alat-alat pengangkat peti kemas di pelabuhan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh metasploit dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 10 May 23