Berikut ini adalah pertanyaan dari denisasusilowati pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
bidang industri
-mendeteksi keretakan pada logam
-meratakan campuran susu agar homogen
-meratakan campuran besi dan timah
-mensterilisasi makanan yang diawetkan dalam kaleng
-membersihkan benda ² yg sangat halus
bidang kesehatan
-melihat organ² dlm manusia
-mendeteksi hati,tumor,liver
-menyelidiki otak dan menghancurkan batu ginjal
-USG(ultrasonografi)
bidang pertahanan
- alat sonar(sound navigation and ranging), yaitu sebagai alat detektor di bawah air. misalnyaultrasonik dipasang pada kapal pemburu untuk mengetahui posisikapal selam atau sebaliknya dipasang pada kapal selam untuk mengetahuikedudukan kapal di permukaan laut.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andindwihapsari21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 26 Jun 22