1. Mengapa upaya reboisasi dapat menanggulangi pemanasan global?2. Bagaimana cara

Berikut ini adalah pertanyaan dari candrakurniawan2010 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Mengapa upaya reboisasi dapat menanggulangi pemanasan global?2. Bagaimana cara menanggulangi penggunaan pendingin ruangan yang sangat membudaya?


3. Apakah deforestation membawa pengaruh bagi laju pemanasan global? Mengapa?


4. Sebutkan alat-alat elektronik yang melepaskan gas CFC!


5. Sebutkan aktivitas sehari-hari yang dapat menanggulangi pemanasan global!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.karena reboisasi bisa menambah jumlah pohon (lahan hijau) sehingga lahan hijau tersebut akan menyerap karbon dioksida yang jumlahnya cukup banyak saat ini sehingga karbon dioksida akan berkurang dan menambah jumlah oksigen di dunia ini.

2.menanam pohon disekitar rumah

3.

4.AC

5.1.Melakukan penghematan listrik. ...

Menanam pohon atau reboisasi. ...

Tidak menebang pohon di hutan sembarangan. ...

Menggunakan Energi Alternatif. ...

Tidak menggunakan alat yang menghasilkan gas CFC. ...

Mengurangi penggunaan kendaraan bahan bakar fosil.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yulintoyulianto02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21