Contoh pengukuran langsung adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Jeremy1234567 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh pengukuran langsung adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Secara umum kegiatan PENGUKURAN dibagi menjadi dua kelompok besar yakni Pengukuran Langsung dan Pengukuran Tidak Langsung. Adapun yang dimaksud dengan Pengukuran Langsung adalah kegiatan pengukuran yang memakai alat ukur yang hasil pengukurannya langsung diketahui. Karena sifatnya yang langsung ini maka proses lebih cepat selesai.

Adapun CONTOH PENGUKURAN LANGSUNG adalah sebagai berikut:

● Mengukur ketebalan objek ukur menggunakan alat micrometer.
● Mengukur panjang objek ukur dengan menggunakan mistar.
● Mengukur panjang objek ukur dengan menggukan jangka sorong.
● Mengukur suhu tubuh dengan menggunakan thermometer.

Dan lain lain.

Untuk memahami materi ini lebih baik, silahkan simak penjelasan pada tautan berikut: 

Berikan Contoh Pengukuran Tidak Langsung! yomemimo.com/tugas/1756322
Sebutkan 5 Contoh Pengukuran yomemimo.com/tugas/6684788

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • 


Kode Soal   : 7.6.2

Kelas           : VII (1 SMP)

Pelajaran     : Fisika
Kategori      : Pengukuran

Kata Kunci  : Langsung, Alat, Terbaca, Tugas Fisika
Secara umum kegiatan PENGUKURAN dibagi menjadi dua kelompok besar yakni Pengukuran Langsung dan Pengukuran Tidak Langsung. Adapun yang dimaksud dengan Pengukuran Langsung adalah kegiatan pengukuran yang memakai alat ukur yang hasil pengukurannya langsung diketahui. Karena sifatnya yang langsung ini maka proses lebih cepat selesai.Adapun CONTOH PENGUKURAN LANGSUNG adalah sebagai berikut:● Mengukur ketebalan objek ukur menggunakan alat micrometer.● Mengukur panjang objek ukur dengan menggunakan mistar.● Mengukur panjang objek ukur dengan menggukan jangka sorong.● Mengukur suhu tubuh dengan menggunakan thermometer.Dan lain lain.Untuk memahami materi ini lebih baik, silahkan simak penjelasan pada tautan berikut: Berikan Contoh Pengukuran Tidak Langsung! brainly.co.id/tugas/1756322Sebutkan 5 Contoh Pengukuran brainly.co.id/tugas/6684788• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • 
Kode Soal   : 7.6.2
Kelas           : VII (1 SMP)
Pelajaran     : FisikaKategori      : Pengukuran
Kata Kunci  : Langsung, Alat, Terbaca, Tugas Fisika

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 13 Dec 14