Berikut ini adalah pertanyaan dari salsa27031 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Surah Al 'Alaq ayat yang ke 1 hingga ayat ke 5 merupakan ayat yang pertama kali Nabi Muhammad terima dan menjadi tanda bahwa nabi Muhammad menjadi rasul utusan Allah. Surah Al 'Alaq ayat yang ke 1 hingga ayat ke 5 Nabi Muhammad terima pada saat beliau sedang berada si Gua Hira melalui perantara malaikat Jibril yang meminta Nabi Muhammad membaca ayat tersebut.
Pembahasan
Lafadz dari firman Allah yang dapat kita jumpai di dalam Surah Al 'Alaq ayat yang ke 1 hingga ayat yang ke 5 adalah:
- Lafadz dari firman Allah yang ada di dalam mushaf Al Qur'an Surah Al 'Alaq ayat yang ke 1 adalah اِقْرَأْ بِاسْمِ رَبِّكَ الَّذِيْ خَلَقَۚ.
- Lafadz dari firman Allah yang ada di dalam mushaf Al Qur'an Surah Al 'Alaq ayat yang ke 2 adalah خَلَقَ الْاِنْسَانَ مِنْ عَلَقٍۚ
- Lafadz dari firman Allah yang ada di dalam mushaf Al Qur'an Surah Al 'Alaq ayat yang ke 3 adalah اِقْرَأْ وَرَبُّكَ الْاَكْرَمُۙ.
- Lafadz dari firman Allah yang ada di dalam mushaf Al Qur'an Surah Al 'Alaq ayat yang ke 4 adalah الَّذِيْ عَلَّمَ بِالْقَلَمِۙ.
- Lafadz dari firman Allah yang ada di dalam mushaf Al Qur'an Surah Al 'Alaq ayat yang ke 5 adalah عَلَّمَ الْاِنْسَانَ مَا لَمْ يَعْلَمْۗ.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang isi kandungan Surah Al Qasas ayat yang ke 79 hingga ayat 82, pada yomemimo.com/tugas/19626685
- Materi tentang dalil naqli mengenai perintah shalat jum'at, pada yomemimo.com/tugas/28164783
- Materi tentang isi kandungan Surah Al Baqarah ayat 172 dan 173, pada yomemimo.com/tugas/28344179
===============================
Detail jawaban
Kelas : X
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Al-Qur'an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku
Kode soal : 10.14.4
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 02 Nov 17