Sejumlah resistor masing - masing mempunyai hambatan 100 ohm disusun

Berikut ini adalah pertanyaan dari Teas6516 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sejumlah resistor masing - masing mempunyai hambatan 100 ohm disusun secara paralel. Agar dapat membawa arus 5a yang berasal dari sumber tegangan v, maka jumlah resistor yang di perlukan adalah.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada sebuah rangkaian listrik yang disusun secara paralel, besar masing-masing hambatanya adalah 100 ohm. Sumber tegangan untuk membawa arus sebesar 5 A adalah 100 V. Banyaknya hambatan yang diperlukan untuk membawa arus pada rangkaian tersebut adalah 5 buah resistor.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Rangkaian listrik adalah sebuah jalur atau rangkaian yang disusun baik secara seri ataupun paralel sehingga dapat mengalirkan elektron dari sumber tegangan atau arus listrik. Dalam sebuah rangkaian listrik dikenal adanya hambatan atau resistor, tegangan atau voltase, dan arus listrik atau ampere.

Penyusunan resistor atau hambatan pada sebuah rangkaian dapat dilakukan secara seri maupun paralel. Suatu rangkaian dapat dikatan disusun secara seri apabila resistor disusun bersebelahan atau sejajar. Sedangkan rangkaian paralel apabila resistor disusun secara bertingkat atau bercabang.

Diketahui :

Besar hambatan = 100 ohm

Tegangan = 100 V

Ditanya : Jumlah resistor yang membawa arus 5 A

Jawab :

Menentukan nilai hambatan total

R = V/I

R = 100 /5

R = 20 ohm

Rangkaian disusun secara paralel, maka perhitungan untuk R totalnya dihitung dengan cara

\frac{1}{Rtotal}=\frac{1}{R1} + \frac{1}{R2} + \frac{1}{R3} + ....

\frac{1}{20}=\frac{1}{100} + \frac{1}{100} + \frac{1}{100} + ....

\frac{1}{20}=\frac{1}{100} x N

N = 5

Banyaknya resistor yang diperlukan untuk membawa arus 5 A dari seumber tegangan 100 V adalah 5 buah resistor.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai rangkaian listrik pada yomemimo.com/tugas/47423909

Pelajari lebih lanjut mengenai perbedaan rangkaian seri dan paralel pada yomemimo.com/tugas/88497

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Nov 22