Di sekitar wilayah gunung berapi terdapat beberapa gejala vulkanisme yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari hasya4542 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Di sekitar wilayah gunung berapi terdapat beberapa gejala vulkanisme yang menjadikannya juga sebagai ciri penegas terdapat aktivitas vulkanisme di daerah tersebut, terdapat beberapa gejala yang kita kenal sebagai gejala Solfatar, Fumarol, Mofet, dan Geyser. Berdasarkan karakteristik gejala yang ditimbulkannya, gejala manakah yang memiliki potensi bahaya lebih besar terhadap kelangsungan hidup manusia...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mofet

Penjelasan:

Mofet adalah gas asam arang (CO2) yang keluar dari kawasan gunung api. Gas ini sangat berbahaya dan dapat menyebabkan kematian jika dihirup manusia.

Semoga membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Izzahdofahg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 11 Jun 21