bantu ya kak pakai cara makasihhhh​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pihan990 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bantu ya kak pakai cara makasihhhh​
bantu ya kak pakai cara makasihhhh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal ini ada triknya ya.

Triknya yaitu geser panjang 80 cm ke sebelah kiri.

0,5 sekon juga digeser ke sebelah kiri.

Jadinya kaya di gambar pembahasan.

Hasilnya:

2 1/2 getaran = 0,5 detik

4 getaran = 80 cm

Setelah itu, buat perbandingan dan cari panjang getaran 1 getaran (1 rapatan 1 renggangan)

[ Mencari panjang getaran ]

Perbandingan antara jumlah getaran sama panjang yang diketahui.

4 getaran = 80 cm

1 getaran = 20 cm

Panjang getaran (λ) = 20 cm

[ Mencari nilai periode ]

Perbandingan antara jumlah getaran sama waktu yang diketahui.

0,5 sekon bukan periode, itu waktu biasa dan bukan satu getaran.

Nilai periode yaitu nilai waktu untuk satu getaran / satu gelombang. Setelah ketemu nilai periode baru cari nilai frekuensi.

2 1/2 getaran = 0,5 sekon

2 getaran = 0,4 sekon

1 getaran = 0,2 sekon

Nilai periode (T) = 0,2 sekon.

[ Mencari nilai frekuensi ]

f = 1/T = 1 / 0,2

f = 5 Hz

[ Mencari nilai cepat rambat getaran ]

Ini sama saja mencari nilai cepat rambat gelombang.

V = λ x f

V = 20 x 5

V = 100 cm/s

Soal ini ada triknya ya.Triknya yaitu geser panjang 80 cm ke sebelah kiri.0,5 sekon juga digeser ke sebelah kiri.Jadinya kaya di gambar pembahasan.Hasilnya:2 1/2 getaran = 0,5 detik4 getaran = 80 cmSetelah itu, buat perbandingan dan cari panjang getaran 1 getaran (1 rapatan 1 renggangan)[ Mencari panjang getaran ]Perbandingan antara jumlah getaran sama panjang yang diketahui.4 getaran = 80 cm1 getaran = 20 cmPanjang getaran (λ) = 20 cm[ Mencari nilai periode ]Perbandingan antara jumlah getaran sama waktu yang diketahui.0,5 sekon bukan periode, itu waktu biasa dan bukan satu getaran.Nilai periode yaitu nilai waktu untuk satu getaran / satu gelombang. Setelah ketemu nilai periode baru cari nilai frekuensi.2 1/2 getaran = 0,5 sekon2 getaran = 0,4 sekon1 getaran = 0,2 sekonNilai periode (T) = 0,2 sekon.[ Mencari nilai frekuensi ]f = 1/T = 1 / 0,2f = 5 Hz[ Mencari nilai cepat rambat getaran ]Ini sama saja mencari nilai cepat rambat gelombang.V = λ x fV = 20 x 5V = 100 cm/s

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Classicge dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Aug 22