Jelaskan dan tuliskanOrgan,Definisi (Arti),Fungsi. Dari:A.AkarB.BatangC.DaunD.BuahE.Bunga​

Berikut ini adalah pertanyaan dari naylaaishaaaaa pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan dan tuliskanOrgan,Definisi (Arti),Fungsi. Dari:
A.Akar
B.Batang
C.Daun
D.Buah
E.Bunga

Jelaskan dan tuliskanOrgan,Definisi (Arti),Fungsi. Dari:A.AkarB.BatangC.DaunD.BuahE.Bunga​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Definis organ tumbuhan dan fungsinya, yaitu:

  1. Akar adalah organ tumbuhan yang biasnaya berada didalam tanah, yang berfungsi untuk menyerap air dan zat hara yang ada di dalam tanah untuk diangkur ke tubuh tumbuhan hingga daun, memperkokokh batang, menyimpan cadangan makan, serta sebagai alat perkembangbiakan vegetatif tanaman.
  2. Batang adalah organ tumbuhan yang berdiri dan memiliki pembuluh. Batang berfungsi penyangga tubuh tumbuhan, menyalurkan air dan zat hara dari akar ke daun, menyalurkan hasil fotosintesis dari daun ke tubuh tumbuhan, menyimpan cadangan makanan, temat melekatnya daun, bunga, dan buah.
  3. Daun, adalah organ tumbuhan yang umumnya berwarna hijau dan berfungsi sebagai tempat terjadinya proses fotosintesis, sebagai tempat sirkulasi udara, dan sebagai tepat mengeluarkan air hasil respirasi.
  4. Buah, adalah organ tumbuhan yang dihasilkan dari proses penyerbukan dan pembuahan gamet jantan dan betina pada bunga. Buah berfungsi untuk melindungi biji sebagai bakal tumbuhan baru.
  5. Bunga, yaitu organ tumbuhan yang memiliki warna dan bentuk yang indah, serta berfungsi sebagai alat reproduksi tumbuhan secara generatif.

Penjelasan:

Tumbuhan adalah makluk hidup yang dapat menghasilkan makanan sendiri, yaitu melalui proses fotosintesis. Tumbuhan dapat melakukan fotosintesis karena pada daun tumbuhan terdapat klorofil yaitu zat hijau daun yang dapat menangkap cahaya matahari.

Tumbuhan dilengkapi dengan organ-organ sama seperti manusia. Organ tumbuhan terdiri atas akar, batang, daun, bunga, buah, dan biji. Setiap organ tumbuhan memiliki fungsinya masing-masing.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang organ tumbuhan pada: yomemimo.com/tugas/12209299

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sentama06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Apr 22