36. Motor A dan B yang mula-mula diam, melintasi sebuah

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahayukusuma094 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

36. Motor A dan B yang mula-mula diam, melintasi sebuah jalan lurus dari arah yangberlawanan. Kecepatan motor A 20 m/s dan kecepatan motor B 15 m/s. Jika kedua
motor berpapasan setelah melaju selama 10 detik, maka jarak mula-mula kedua motor
tersebut adalah...
A 50 meter
B. 150 meter
C. 200 meter
D. 350 meter

kasih tau cara nya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

pake logika fisika aja ya

ini materi GLB

hitung jarak A dan B lalu jumlahkan

SA= vA x t = 20 x 10 = 200 m

SB= vB x t = 15 x 10 = 150 m

total jarak mula2= 350 m

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh coolmanpml dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21