kedalaman laut akan diukur dengan teknik pantulan ultrasonik. getaran pulsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari Salsaalisha12 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

kedalaman laut akan diukur dengan teknik pantulan ultrasonik. getaran pulsa ultrasonik yang dipancarkan dari kapal, diterima kembali oleh penerima di kapal 4 detik kemudian. cepat rambat bunyi dalam air laut 1.400 ms-¹ kedalaman laut tersebut adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Maka kedalaman laut tersebut adalah2800 Metersesuai SI. Jika dalam satuan kilometer adalah 2.8 Km

Penjelasan dengan langkah langkah

Diketahui :

  • v = 1400 ms^-1
  • t = 4 Sekon

Ditanya :

kedalaman laut

Dijawab :

s = \frac{1}{2} \ x\ v\ x \ t \\\\ s = \frac{1}{2} \ x\ 1400 \ x\ 4 \\\\ s = 700\ x\ 4 \\\\ s = 2800\ Meter

Materi membahas tentang pemantulan bunyi.

Bunyimerambat dalam bentuk gelombang dan pemantulanbunyi memiliki hukum yang berisi dua yaitu

  • Bunyi datang, garis normal, dan bunyipantul terletak pada satu bidang datar
  • Sudut datang sama dengan sudut pantul

Salah satu macam bunyi pantul yang datangnya bersamaan dengan bunyiasli dapat memperkuat bunyi aslibunyi pantul dapat digunakan untuk mengukur kedalaman laut dengan persamaan matematikanya sebagai berikut :

d = 1/2 v t

keterangannya :

d = kedalaman laut

v = cepat rambat bunyi

t = Waktu

Pelajari lebih lanjut

Detail jawaban :

Mapel : Fisika

Kelas : 8

Bab : Gelombang

Kode : 6

#SolusiBrainly

Maka kedalaman laut tersebut adalah 2800 Meter sesuai SI. Jika dalam satuan kilometer adalah 2.8 KmPenjelasan dengan langkah langkah Diketahui : v = 1400 ms^-1 t = 4 Sekon Ditanya : kedalaman lautDijawab :[tex]s = \frac{1}{2} \ x\ v\ x \ t \\\\ s = \frac{1}{2} \ x\ 1400 \ x\ 4 \\\\ s = 700\ x\ 4 \\\\ s = 2800\ Meter[/tex]Materi membahas tentang pemantulan bunyi. Bunyi merambat dalam bentuk gelombang dan pemantulan bunyi memiliki hukum yang berisi dua yaitu Bunyi datang, garis normal, dan bunyi pantul terletak pada satu bidang datar Sudut datang sama dengan sudut pantul Salah satu macam bunyi pantul yang datangnya bersamaan dengan bunyi asli dapat memperkuat bunyi asli bunyi pantul dapat digunakan untuk mengukur kedalaman laut dengan persamaan matematikanya sebagai berikut : d = 1/2 v t keterangannya : d = kedalaman laut v = cepat rambat bunyi t = Waktu Pelajari lebih lanjut cepat rambat bunyi di udara 340 m.s. maka kecepatan mobil https://brainly.co.id/tugas/4478657Frekuensi suatu getaranhttps://brainly.co.id/tugas/2692768Tentukan A.frekuensi ayunan B.priode ayunanhttps://brainly.co.id/tugas/5143995Detail jawaban : Mapel : Fisika Kelas : 8 Bab : Gelombang Kode : 6 #SolusiBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brightsinturr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Aug 15