Berikut beberapa peristiwa alam yang terjadi akibat gerakan benda dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari erlinadevi23 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut beberapa peristiwa alam yang terjadi akibat gerakan benda dalam sistem tata surya:1) Tanggal 21 Juni di belahan bumi uatara mengalami musim panas
2) Matahari terbit di sebelah timur dan terbenam di sebelah barat
3) Saat di Yogyakarta pukul 03.00 di Wamena pukul 05.00
4) Bulan Desember bagian bumi selatan mengalami siang lebih panjang dari malam harinya
Peristiwa alam yang termasuk akibat rotasi bumi ditunjukkan oleh nomor ….. dan …..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

Peristiwa alam yang termasuk akibat rotasi bumi ditunjukkan oleh nomor 2dan3

Yaitu :

2.) Matahari terbit di sebelah timur dan terbenam di sebelah barat

3.) Saat di Yogyakarta pukul 03.00 di Wamena pukul 05.00

Semoga benar dan bermanfaat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ditadewim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21