kuah sup memiliki titik didih 90°c untuk mendidihkan 3 liter

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadtriabdi03 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

kuah sup memiliki titik didih 90°c untuk mendidihkan 3 liter massa jenis sama dengan massa jenis air yang memiliki kalor jenis 4.200 J/kg derajat Celcius dari suhu mula-mula 29 °c diperlukan kalor sebanyak ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cari...

karwadi4471

31.10.2019

Fisika

Sekolah Menengah Pertama

terjawab • terverifikasi oleh ahli

Kuah sup memiliki titik didih 99°C. Untuk

mendidihkan 3 liter kuah sup (massa jenis kuah

sama dengan massa jenis air) yang memiliki kalor

jenis 4.200 J/kg°C dari suhu mula-mula 29°C

diperlukan kalor sebanyak ....

a. 420 kJ

c. 800 kJ

b. 685 kJ

d. 882 kJ

1

LIHAT JAWABAN

Masuk untuk menambahkan komentar

Jawaban terverifikasi ahli

4,0/5

36

yuniart72

Jenius

6.5 rb jawaban

57.5 jt orang terbantu

Jawaban:

Kalor yang diperlukan sebanyak 882 KJ (Opsi d)

Penjelasan:

Diketahui :

V = Volume = 3 liter

m = V = Mass = 3 kg

C = Kalor Kenis air = 4.200 J/kg

Δt = Perubahan Suhu = 99°C - 29°C = 70°C

Ditanyakan :

Q = Kalor yang dibutuhkan = ...

Penyelesaian :

Q = m . C . Δt

Q = 3 x 4.200 x 70

Q = 882.000 J

= 882 Kj

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yosokaba dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21