Berikut ini adalah pertanyaan dari elangmandalap pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
benda ya masa 500 gram yang mula-mula diam dikerjakan gaya sebesar 200 n Berapa jarak dikerjakan pada setelah 10 detik
Penjelasan dengan langkah langkah
Diketahui
- Massa : 500 gram = 500 ÷ 1000 = 0,5 Kg
- f = 15 N
- t = 10 detik
Ditanya
jarak tempuh?
Dijawab
f = m x a
15 = 0,5 x a
a = 15 ÷ 0,5
a = 30 ms^-2
Mencari jarak
S = Vo. t + 1/2 at^2
S = 0 + 1/2 x 30 x 10^2
S = 0 + 15 x 100
S = 1500 meter
soal membahas tentang mencari jarak dari GLBB jika kita mencari terlebih dahulu percepatannya.
gaya merupakan hasil perkalian antara massa dengan percepatan dan gaya adalah tarikan atau dorongan yang diberikan kepada benda.
secara matematis rumus dari gaya adalah sebagai berikut
F = m x a
benda yang mengalami GLBB, memiliki rumus untuk mencari jaraknya adalah sebagai berikut
S = Vo.t + 1/2 at^2
Pelajari Lebih Lanjut :
benda yang mengalami percepatan terbesar dan terkecil berturut turut adalah
Pengaruh gaya terhadap benda =
Tekanan akibat gaya =
Detail Jawaban :
Mapel ; Fisika
Kelas : 7
Bab : Gaya
Kode soal : 9
Kode kategorisasi : 7.9.1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brightsinturr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Nov 22