Bentuknya selalu berubah-ubah sesuai bentuk wadahnya, mengalir dari tempat tinggi

Berikut ini adalah pertanyaan dari sih87meichin pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bentuknya selalu berubah-ubah sesuai bentuk wadahnya, mengalir dari tempat tinggi ke tempat rendah adalah sifat benda.... *10 poin

padat

gas

kasar

cair

7. Peristiwa yang memerlukan kalor adalah.... *

10 poin

perubahan wujud benda cair menjadi gas

air yang berubah menjadi es

embun yang terjadi pagi hari

es creem dimasukkan ke freezeer

8. Peristiwa dalam gambar ditemui pagi hari disebut... *

10 poin



menguap

mengkristal

mencair

mengembun

9. Benda yang volumenya tetap jika dipindahkan adalah sifat benda.... *

10 poin

cair dan gas

benda padat dan gas

benda gas

benda padat dan cair

10. Jika dibiarkan di tempat terbuka , benda tersebut akan .... *

10 poin



jadi padat

menngkristal

menguap

mencair

final brain .
kalau bener​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

6. cair

7 . Perubahan Wujub benda cair menjadi gas 8.mengembun

9.benda padat dan cair

10.Mencair

Maaf jika salah aku gak sempurna cuk

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nayla62010 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21