20. Seorang siswa sedang melakukan praktikum di laboratorium IPA. Ada

Berikut ini adalah pertanyaan dari anaksehun04 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

20. Seorang siswa sedang melakukan praktikum di laboratorium IPA. Ada salah satu anak ingin mengukur suhu tiga macam larutan di dalam wadah menggunakan dua jenis termometer, yaitu termometer A dan termometer B. Pada wadah pertama diperoleh suhu 20ºA atau 36° B. selanjutnya pada wadah kedua diperoleh suhu 10° A yang setara dengan 18° B. Jika siswa tersebut memeriksa suhu larutan pada wadah ketiga memperoleh suhu 56° B, maka suhu larutan pada wadah ketiga yang diukur pada termometer A adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

rumus umumnya gunakan rumus dari persamaan garis :

\frac{x-x_{1} }{x_{2} -x_{1}} = \frac{y-y_{1} }{y_{2} -y_{1}}

x, y = suhu diantara titik tetap atas dan titik tetap bawah

x₂ , y₂  = titik tetap atas

x₁ , y₁  = titik tetap bawah

diketahui :

x = 20°A

y = 36°B

x₁ = 10°A

y₁ = 18°B

x₂ = ?

y₂ = 56°B

jawab :

\frac{20-10 }{x_{2} -10} = \frac{36-18 }{56 -18}

\frac{10 }{x_{2} -10} = \frac{18 }{38}

{x_{2} -10 }{} = \frac{380 }{18}

{x_{2} -10 }{} = 21.1

{x_{2} = 21.1 + 10

{x_{2} = 31.1

Jadi suhu larutan pada wadah ketiga adalah 31.1°A

Semoga membantu, maaf kalo ada yg salah...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Seinaaace dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21