Berikut ini adalah pertanyaan dari retnowidiyantii pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jelaskan macam-macam termometer ?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kelas : VII
Pelajaran IPA (Fisika)
Kategori : Suhu dan Pemuaian
Kata kunci : termometer
Pembahasan:
Termometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur suhu. Pengertian termometer bisa lebih lengkap pada : yomemimo.com/tugas/2185837
Adapun macam-macam termometer adalah sebagai berikut.
1. Termometer cairan, yaitu termometer yang berisi cairan. Jenis-jenis termometer cairan adalah :
a. Termometer air raksa
b. Termometer alkohol
Contoh : termometer badan, termometer ruangan, termometer maximum dan minimum
Prinsip kerja termometer cairan dapat dilihat pada link yomemimo.com/tugas/1924999
2. Termometer gas, yaitu termometer yang memanfaatkan sifat-sifat termal gas
3. Termometer zat padat atau disebut juga termometer hambatan, yaitu termometer yang menggunakan prinsip perubahan hambatan logam konduktor terhadap suhu.
Contoh : termometer platina, termometer bimetal
4. Termometer termokopel. Termokopel adalah sensor suhu yang digunakan untuk mengubah perbedaan suhu dalam benda menjadi perubahan tegangan listrik (voltage)
5. Termometer optik
Contohnya : pyrometer, termometer infra merah
6. Termometer digital, adalah termometer yang menggunakan sensor digital dan layar LCD untuk menunjukkan tingkat suhu
Semoga dapat membantu
Pelajaran IPA (Fisika)
Kategori : Suhu dan Pemuaian
Kata kunci : termometer
Pembahasan:
Termometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur suhu. Pengertian termometer bisa lebih lengkap pada : yomemimo.com/tugas/2185837
Adapun macam-macam termometer adalah sebagai berikut.
1. Termometer cairan, yaitu termometer yang berisi cairan. Jenis-jenis termometer cairan adalah :
a. Termometer air raksa
b. Termometer alkohol
Contoh : termometer badan, termometer ruangan, termometer maximum dan minimum
Prinsip kerja termometer cairan dapat dilihat pada link yomemimo.com/tugas/1924999
2. Termometer gas, yaitu termometer yang memanfaatkan sifat-sifat termal gas
3. Termometer zat padat atau disebut juga termometer hambatan, yaitu termometer yang menggunakan prinsip perubahan hambatan logam konduktor terhadap suhu.
Contoh : termometer platina, termometer bimetal
4. Termometer termokopel. Termokopel adalah sensor suhu yang digunakan untuk mengubah perbedaan suhu dalam benda menjadi perubahan tegangan listrik (voltage)
5. Termometer optik
Contohnya : pyrometer, termometer infra merah
6. Termometer digital, adalah termometer yang menggunakan sensor digital dan layar LCD untuk menunjukkan tingkat suhu
Semoga dapat membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DewiLissy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 May 14