Di pantai timur Sumatera, terdapat aliran Sungai Musi. Jenis tanah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hanifa8399 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di pantai timur Sumatera, terdapat aliran Sungai Musi. Jenis tanah yang terdapat pada wilayah tersebut adalah tanah . . . .

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tanah di pantai timur Sumatera termasuk dalam jenis tanah aluvial. Hal ini karena tanah tersebut merupakan jenis tanah yang berupa endapan lumpur di bawah sungai.

Pembahasan

Terdapat beberapa jenis tanah lainnya yang sering dijumpai di Indonsia yaitu:

  • Tanah latosol yang merupakan salah satu jenis tanah yang menunjukkan kepada tanah tua yang terbentuk  dari sumber batu api.
  • Tanah litosol yang merupakan salah satu jenis tanah yang menunjukkan kepada tanah yang memiliki bentuk berupa berbatu serta mempunyai lapisan tanah yang tidak terlalu tebal.
  • Tanah vulkanik yang merupakan salah satu jenis tanah yang menunjukkan kepada tanah hasil letusangunung berapi yang sangat subur.

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22