Apa yg di maksud tadarus al - Qur'an

Berikut ini adalah pertanyaan dari ChikaClrdta8460 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yg di maksud tadarus al - Qur'an

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang dimaksud dengan TADARUS AL-QURAN adalah suatu kegiatan membaca dan mempelajari makna Al-Quran secara bersama-sama atau bermajelis. Kegiatan tadarus Al-Quran ini seringnya dilaksanakan pada bulan suci Ramadhan.

» Pembahasan

Pada bulan suci Ramadhan, membaca Al-Quran menjadi salah satu amalan ibadah yang diperbanyak. Oleh sebab itu banyak kelompok-kelompok yang mengadakan pembacaan Al-Quran secara bersama-sama dan kemudian dikenal dengan sebutan TADARUS AL-QURAN.

Kata TADARUS ini sendiri mengakar pada kata DARASA (sama seperti kata madrasah). Adapun arti dari kata DARASA ini adalah belajar. Dengan demikian, secara sederhana tadarus Al-Quran bermakna mempelajari Al-Quran, caranya adalah dengan membaca dan kemudian memahami maknanya.

» Pelajari Lebih Lanjut:

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode           : 8.14.2

Kelas          : 2 SMP

Mapel         : Pendidikan Agama Islam

Bab             : Iman Kepada Kitab Allah SWT

Kata Kunci : Tadarus, Membaca, Al-Quran, Darasa, Belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Jul 19