Cermin yang sering digunakan di toko toko swalayan untuk memudahkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Dianrfika5404 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cermin yang sering digunakan di toko toko swalayan untuk memudahkan penjaga toko mengamati keadaan adlah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cermin yang sering digunakan di toko toko swalayan untuk memudahkan penjaga toko mengamati keadaan adalah cermin cembung

PEMBAHASAN

Cermin datar bersifat memantulkan cahaya yang datang kepadanya. Sesuai hukum pemantulan sudut datang selalu sama besar dengan sudut pantul. Jika ada dua buah cermin datar di susun sehingga membentuk sudut α maka jumlah bayangan yang akan di bentuk memenuhi rumus:

n = ( 360° / α ) - 1

dimana:

n = jumlah bayangan

α = sudut yang di bentuk oleh cermin datar

Sifat-sifat bayangan pada cermin datar :

1. Bersifat maya

2. Jarak benda ke cermin sama dengan jarak bayangan ke cermin

3. Tegak

4. Menghadap Terbalik ( Kiri-Kanan )

5. Sama Besar

Cermin Cembung adalah cermin lengkung yang memiliki titik fokus di belakang cermin. Oleh karena itu jarak fokus cermin cembung bernilai negatif. Rumus yang berlaku adalah :

1/s + 1/s' = 1/f

1/s + 1/s' = 2/R

M = | s' / s |

dimana :

s = jarak benda (m)

s' = jarak bayangan (m)

f = jarak fokus cermin (m)

R = jari - jari kelengkungan cermin (m)

M = perbesaran bayangan

Lensa Cembung adalah lensa lengkung yang memiliki sifat untuk mengumpulkan sinar. Oleh karenanya lensa cembung di sebut juga lensa konvergen. Rumus yang berlaku di lensa ini adalah :

1/s + 1/s' = 1/f

1/s + 1/s' = 2/R

M = | s' / s |

dimana :

s = jarak benda (m)

s' = jarak bayangan (m)

f = jarak fokus lensa (m)

R = jari - jari kelengkungan lensa (m)

M = perbesaran bayangan

Okay kita akan memakai prinsip ini untuk menyelesaikan soal yang di maksud.  

Untuk mempermudah penjaga toko mengamati keadaan biasanya diperlukan cermin yang bisa memperluas jangkauan pandangan. Ini artinya bayangan dari benda terlihat lebih kecil. Oleh karenanya di perlukan cermin cembungyang selalu menghasilkan bayangan bersifatMaya, Tegak , Diperkecil dimanapun letak bendanya.

Cermin cembung juga bisa kita temukan di kaca spion agar memudahkan pengendara melihat kenderaan di belakangnya. Pada persimpangan di parkiran gedung juga sering terlihat kaca besar agar pengendera dari sisi yang satu bisa melihat pengendera sisi belokan yang lain. Kaca besar ini juga termasuk cermin cembung.

Pelajari lebih lanjut :

\textbf{Lensa Cembung} : yomemimo.com/tugas/20987845

\textbf{Cermin Cembung} : yomemimo.com/tugas/21150959

---------------------------

Detil Jawaban :

\textbf{Kelas:} 8

\textbf{Mapel:} Fisika

\textbf{Bab:} Cahaya dan Alat Optik

\textbf{Kode:} 8.6.5

\textbf{Kata Kunci:} Cermin , Pemantulan , Bayangan  , Cermin Cekung, Cembung , Toko ,

Cermin yang sering digunakan di toko toko swalayan untuk memudahkan penjaga toko mengamati keadaan adalah cermin cembungPEMBAHASANCermin datar bersifat memantulkan cahaya yang datang kepadanya. Sesuai hukum pemantulan sudut datang selalu sama besar dengan sudut pantul. Jika ada dua buah cermin datar di susun sehingga membentuk sudut α maka jumlah bayangan yang akan di bentuk memenuhi rumus:n = ( 360° / α ) - 1dimana:n = jumlah bayanganα = sudut yang di bentuk oleh cermin datarSifat-sifat bayangan pada cermin datar :1. Bersifat maya2. Jarak benda ke cermin sama dengan jarak bayangan ke cermin3. Tegak4. Menghadap Terbalik ( Kiri-Kanan )5. Sama BesarCermin Cembung adalah cermin lengkung yang memiliki titik fokus di belakang cermin. Oleh karena itu jarak fokus cermin cembung bernilai negatif. Rumus yang berlaku adalah :1/s + 1/s' = 1/f1/s + 1/s' = 2/RM = | s' / s |dimana :s = jarak benda (m)s' = jarak bayangan (m)f = jarak fokus cermin (m)R = jari - jari kelengkungan cermin (m)M = perbesaran bayanganLensa Cembung adalah lensa lengkung yang memiliki sifat untuk mengumpulkan sinar. Oleh karenanya lensa cembung di sebut juga lensa konvergen. Rumus yang berlaku di lensa ini adalah :1/s + 1/s' = 1/f1/s + 1/s' = 2/RM = | s' / s |dimana :s = jarak benda (m)s' = jarak bayangan (m)f = jarak fokus lensa (m)R = jari - jari kelengkungan lensa (m)M = perbesaran bayangan
Okay kita akan memakai prinsip ini untuk menyelesaikan soal yang di maksud.  Untuk mempermudah penjaga toko mengamati keadaan biasanya diperlukan cermin yang bisa memperluas jangkauan pandangan. Ini artinya bayangan dari benda terlihat lebih kecil. Oleh karenanya di perlukan cermin cembung yang selalu menghasilkan bayangan bersifat Maya, Tegak , Diperkecil dimanapun letak bendanya.Cermin cembung juga bisa kita temukan di kaca spion agar memudahkan pengendara melihat kenderaan di belakangnya. Pada persimpangan di parkiran gedung juga sering terlihat kaca besar agar pengendera dari sisi yang satu bisa melihat pengendera sisi belokan yang lain. Kaca besar ini juga termasuk cermin cembung.Pelajari lebih lanjut :
[tex]\textbf{Lensa Cembung}[/tex] : https://brainly.co.id/tugas/20987845
[tex]\textbf{Cermin Cembung}[/tex] : https://brainly.co.id/tugas/21150959
---------------------------
Detil Jawaban :
[tex]\textbf{Kelas:}[/tex] 8
[tex]\textbf{Mapel:}[/tex] Fisika
[tex]\textbf{Bab:}[/tex] Cahaya dan Alat Optik
[tex]\textbf{Kode:}[/tex] 8.6.5
[tex]\textbf{Kata Kunci:}[/tex] Cermin , Pemantulan , Bayangan  , Cermin Cekung, Cembung , Toko ,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Jacky95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Jul 19