Faktor internal yang mempengaruhi perkembangan dan pertumbuhan manusia adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari ArenkaRio1888 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Faktor internal yang mempengaruhi perkembangan dan pertumbuhan manusia adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Faktor internal yang mempengaruhi perkembangan dan pertumbuhan manusia adalah gen dan hormon.

Penjelasan:

Pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup dipengaruhi dua faktor. Kedua faktor tersebut adalah faktor internal dan faktor eksternal. Sesuai dengan namanya, faktor internal ini terdapat dalam tubuh kita sendiri. Faktor internal ada dua, yaitu gen dan hormon. Gen memiliki peranan dalam pertumbuhan kita sebesar 60% sampai 80%. Karena gen setiap orang berbeda-beda, muncullah perbedaan pada tubuh manusia. Misalnya pada orang Eropa dan orang Asia. Orang Eropa memiliki kecenderungan bertubuh lebih besar dan lebih tinggi dari orang Asia karena gen keduanya berbeda.

Sementara hormon memiliki peranan dalam merangsang pertumbuhan tubuh kita. Saat kita berada dalam masa pertumbuhan, ada yang namanya HGH (Human Growth Hormone) alias hormon pertumbuhan manusia. Jumlah hormon pada tubuh kita ini harus pas. Soalnya kalau jumlah hormon kita terlalu sedikit, pertumbuhan kita jadi terhambat dan hasilnya tubuh kita akan jadi kerdil. Sebaliknya, kalau terlalu banyak, pertumbuhan kita jadi berlebihan. Alhasil tubuh kita akan mengalami gigantisme atau memiliki besar dan tinggi di atas normal.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh athiyyakhairun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21