Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilatusyifa2 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jadi, tekanan pada dasar drum adalah sebesar 6400 Pa.
Langkah Penyelesaian:
Diketahui :
- h = ketinggian cairan = 80 cm = 0,8 m
- ρ = massa jenis zat cair = 0,8 g/cm³ = 800 kg/m³ -> soal salah, karena tidak ada minyak tanah dengan massa jenis tersebut.
- g = percepatan gravitasi = 10 m/s²
Ditanya : Ph = tekanan hidrostatis = ... Pa
Jawaban :
Pembahasan :
Tekanan hidrostatis adalah tekanan akibat dari berat zat cair itu sendiri. Hal yan dapat memengaruhi tekanan ini adalah ketinggian, massa jenis benda, dan percepatan gravitasi sehingga dapat dirumuskan dengan :
Dengan ketentuan :
- Ph = tekanan hidrostatis (Pa)
- ρ = massa jenis zat cair (kg/m³)
- h = ketinggian cairan (m)
- g = percepatan gravitasi (m/s²)
Detail Soal :
Kelas : 8
Mata Pelajaran : Fisika
Materi : Bab 4 - Tekanan
Kata Kunci : Tekanan Hidrostatis
Kode Kategorisasi: 8.6.4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MDKP dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 15 Jul 20