Masalah pada perangkat lunak diklasifikasikan menjadi 3, sebutkan dan jelaskan!

Berikut ini adalah pertanyaan dari sastrawathye8427 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Masalah pada perangkat lunak diklasifikasikan menjadi 3, sebutkan dan jelaskan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perangkat Lunak dapat dibagi 3 macam :

1. Bahasa pemrograman : merupakan perangkat lunak yang bertugas mengkonversikan arsitektur dan algoritma. contoh : BASIC, COBOL, Pascal, C++, FORTRA

2. Sistem Operasi : saat komputer pertama kali di hidupkan, sistem operasilah yang pertama kali di jalankan, sistem operasi yang mengatur seluruh proses. contoh : DOS, Unix, Windows 95, 98, 2000, Xp, Vista , IMB OS/2, Apple's System 7

3. Utility : sistem operasi merupakan perangkat lunak sistem dengan fungsi tertentu, misalnya pemeriksaan perangkat keras (hardware

troubleshooting), memeriksa disket yang rusak (bukan rusak fisik), mengatur ulang isi harddisk (partisi, defrag), contoh Utilty adalah Norton Utility.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sf9139069 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Jun 21