Berikut ini adalah pertanyaan dari WORLDNOW pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nomor 1
- Frekuensi = 1 Hz
- Periode = 1 s
Nomor 2
- Frekuensi = 0,909 Hz
- Periode = 1,1 s
Pembahasan
Yo! kali ini kita akan membahas materi SMP dengan sub-topik "Getaran".
Getaran adalah gerak bolak-balik sebuah benda yang secara berkala melewati titik seimbangnya.
- Getaran selaras (getaran yang berlangsung berulang-ulang)
- Getaran tunggal (getaran yang berlangsung secara singkat)
——>> Frekuensi dan Periode
- Frekuensi
Frekuensi adalah banyaknya getaran yang terjadi setiap sekon. Satuan frekuensi adalah Hertz atau biasa kita singkat dengan sebutan 'Hz'.
Frekuensi dapat dirumuskan dengan:
- n = jumlah getaran
- t = selang waktu (s)
- f = frekuensi getaran (Hz)
- Periode
Periode adalah waktu yang diperlukan untuk melakukan satu getaran. Periode dilambangkan dengan huruf T dengan satuan sekon (s). Periode dapat dirumuskan sbb:
- T = Periode (s)
- n = jumlah getaran
- t = selang waktu (s)
Tau tidak, Frekuensi dan Periode ini saling berhubungan, lho! Jangan berpikiran aneh² duluuu ಠ◡ಠ
Jadi, jika kita mengetahui jumlah periode atau frekuensi, maka kita dapat menentukan sebaliknya dengan melibatkan periode/frekuensi yang sudah kita ketahui. Rumusnya begini:
Penasaran bagaimana asal mula rumus di atas terbentuk? Lihat pada foto yang watashi lampirkan hehe..
—————
Sekarang, skuy kita cari penyelesaian mengenai soal yang kamu lampirkan!
Pembahasan Soal :
Nomor 1
diketahui :
- n = 10
- t = 10 s
- f = ?
- T = ?
Penyelesaian!
- Mencari F
f =
f =
f = 1 Hz
- Mencari T
T =
T =
T = 1 sekon
Nomor 2
diketahui :
- n = 10
- t = 11 s
- f = ?
- T = ?
Penyelesaian!
Mencari F
f =
f =
f = 0,909 Hz
Mencari T
T =
T =
T = 1,1 sekon
____________
Detail Jawaban:
- Kelas: 8 SMP
- Mapel: IPA -Fisika
- Materi: Bab 4 -Getaran, Gelombang, dan Bunyi
- Kata Kunci: Getaran, periode, frekuensi, Hertz
- Kode Kategorisasi: 8.6.4
Semoga jawaban di atas dapat membantu dan penjelasan yang dijabarkan dapat dipahami. Jaga kesehatan dan selalu semangat dalam belajarnya!
Ganbatte!
Sekian, terima Ranpo! :D
- Nesa.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OKTAVIOLANESA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 01 Jun 22