Berikut ini adalah pertanyaan dari nesyarayhana06 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Fungsi sistem pernapasan
- menyuplai oksigen untuk organ - organ yang lain melalui jaringan darah
- menyerap oksigen
- mengeluarkan karbon dioksida
- menyaring kotoran yang terbawa oleh udara
- menghangatkan udara dingin
- menangkap bakteri dan virus yang masuk ke saluran pernapasan
Organ - organ dalam sistem pernapasan
- hidung
fungsi :
sebagai jalur keluar masuknya udara
menyaring kotoran yang terbawa oleh udara
menghangatkan udara yang dingin
menangkap atau menahan virus dan bakteri yang masuk
- faring (rongga tekak)
fungsi :
mengatur jalannya udara agar menuju ke paru - paru
- laring
fungsi :
menghasilkan suara tergantung dari aliran udara yang melewati selaput udara
- trakea (batang tenggorokan)
menyaring udara yang masuk agar kotoran tidak ikut masuk ke paru - paru
- bronkus (cabang paru - paru)
mengalirkan udara ke dua bagian paru - paru
- bronkiolus
mengalirkan udara untuk disaring oleh alveolus
- alveolus
memisahkan oksigen dengan karbon dioksida
- paru - paru
tempat penyuplaian oksigen
Kelainan sistem pernapasan
- asma
disebabkan oleh menyempitnya saluran pernapasan sehingga mengalami kesulitan dalam pernapasan
- tuberkulosis (TBC)
infeksi pada dinding alveolus oleh bakteri Mycrobacterium Tuberculosis sehingga difusi oksigen di alveolus terganggu
- polip
disebabkan oleh tumbuhnya tumor jinak dari selaput lendir pada hidup sehingga dapat menutupi saluran pernapasan
- influenza (flu)
disebabkan oleh infeksi virus pada rongga hidung sehingga hidung banyak mengeluarkan lendir untuk mengurangi bengkak
- difteri
infeksi oleh kuman difteri sehingga laring dan faring dipenuhi oleh lendir
- pneumonia
peradangan pada paru - paru
- bronkitis
peradangan pada cabang paru - paru
- kanker paru - paru
disebabkan oleh paru - paru banyak dipenuhi oleh racun - racun seperti asap rokok sehingga permukaan paru - paru terlihat hitam - hitam
Upaya pencegahan penyakit pernapasan
- Rajin olahraga
- Banyak minum air putih
- memakai masker jika sedang berada di tempat yang banyak polusi
Penjelasan:
jadikan jawaban terbaik yyaa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh xavieracassandra18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 May 21