Bagaimana cara orang Samaria menolong orang Yahudi yang dirampok itu

Berikut ini adalah pertanyaan dari yohanesidris80 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana cara orang Samaria menolong orang Yahudi yang dirampok itu Katolik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • Orang Samaria itu merawat luka orang itu dan memberinya baju.
  • Orang Samaria itu membawa orang tersebut ke penginapan dan merawatnya sampai keesokan harinya. Ketika orang Samaria itu harus pergi, dia memberi uang kepada pengurus penginapan dan menyuruh dia merawat orang itu.

Penjelasan:

Orang Samaria yang Baik Hati

Yesus menceritakan banyak kisah, atau perumpamaan, untuk menolong orang-orang mempelajari kebenaran.Suatu hari seorang pemimpin orang Yahudi bertanya kepada Yesus tentang apa yang harus dilakukannya untuk memiliki kehidupan kekal. Juruselamat mengatakan kepadanya tentang apa yang tulisan suci katakan. Pemimpin itu mengatakan bahwa seseorang hendaknya mengasihi Allah dan juga mengasihi sesamanya. Yesus mengatakan bahwa dia benar. Lalu pemimpin itu bertanya, “Siapakah sesamaku manusia?”Yesus menjawab dengan menceritakan kepada orang itu sebuah kisah. Suatu hari seorang Yahudi melintasi sebuah jalan ke kota Yerikho. Para penyamun merampok dan memukulinya. Mereka meninggalkan orang itu di jalanan, hampir mati.Tak lama kemudian seorang imam Yahudi lewat dan melihat orang itu. Imam itu berjalan di seberang jalan. Dia tidak menolong orang itu.Seorang Yahudi lainnya yang bekerja di bait suci lewat. Dia melihat orang yang terluka itu. Namun dia juga tidak menolong orang itu dan berjalan di seberang jalan.Lalu seorang Samaria datang. Orang Yahudi dan orang Samaria tidak saling bergaul. Namun ketika orang Samaria melihat orang itu, dia merasa iba kepadanya. Dia merawat luka orang itu dan memberinya baju.Orang Samaria itu membawa orang tersebut ke penginapan dan merawatnya sampai keesokan harinya. Ketika orang Samaria itu harus pergi, dia memberi uang kepada pengurus penginapan dan menyuruh dia merawat orang itu.Setelah Yesus menceritakan kisah ini, Dia menanyakan kepada pemimpin Yahudi itu manakah dari ketiga orang tersebut yang adalah sesama manusia bagi orang yang terluka.Pemimpin tersebut mengatakan bahwa orang Samaria itulah sesama manusia karena dia telah menolong orang itu. Yesus memberi tahu pemimpin Yahudi itu untuk menjadi seperti orang Samaria tersebut.

Thanks.GBU

Semangat

Jawaban:Orang Samaria itu merawat luka orang itu dan memberinya baju.Orang Samaria itu membawa orang tersebut ke penginapan dan merawatnya sampai keesokan harinya. Ketika orang Samaria itu harus pergi, dia memberi uang kepada pengurus penginapan dan menyuruh dia merawat orang itu.Penjelasan:Orang Samaria yang Baik HatiYesus menceritakan banyak kisah, atau perumpamaan, untuk menolong orang-orang mempelajari kebenaran.Suatu hari seorang pemimpin orang Yahudi bertanya kepada Yesus tentang apa yang harus dilakukannya untuk memiliki kehidupan kekal. Juruselamat mengatakan kepadanya tentang apa yang tulisan suci katakan. Pemimpin itu mengatakan bahwa seseorang hendaknya mengasihi Allah dan juga mengasihi sesamanya. Yesus mengatakan bahwa dia benar. Lalu pemimpin itu bertanya, “Siapakah sesamaku manusia?”Yesus menjawab dengan menceritakan kepada orang itu sebuah kisah. Suatu hari seorang Yahudi melintasi sebuah jalan ke kota Yerikho. Para penyamun merampok dan memukulinya. Mereka meninggalkan orang itu di jalanan, hampir mati.Tak lama kemudian seorang imam Yahudi lewat dan melihat orang itu. Imam itu berjalan di seberang jalan. Dia tidak menolong orang itu.Seorang Yahudi lainnya yang bekerja di bait suci lewat. Dia melihat orang yang terluka itu. Namun dia juga tidak menolong orang itu dan berjalan di seberang jalan.Lalu seorang Samaria datang. Orang Yahudi dan orang Samaria tidak saling bergaul. Namun ketika orang Samaria melihat orang itu, dia merasa iba kepadanya. Dia merawat luka orang itu dan memberinya baju.Orang Samaria itu membawa orang tersebut ke penginapan dan merawatnya sampai keesokan harinya. Ketika orang Samaria itu harus pergi, dia memberi uang kepada pengurus penginapan dan menyuruh dia merawat orang itu.Setelah Yesus menceritakan kisah ini, Dia menanyakan kepada pemimpin Yahudi itu manakah dari ketiga orang tersebut yang adalah sesama manusia bagi orang yang terluka.Pemimpin tersebut mengatakan bahwa orang Samaria itulah sesama manusia karena dia telah menolong orang itu. Yesus memberi tahu pemimpin Yahudi itu untuk menjadi seperti orang Samaria tersebut.Thanks.GBUSemangat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh purplegalaxy988 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21