SIAPAKAH ILMUWAN YANG MENEMUKAN TINGKATAN TAKSON DAN MENGKLARIFIKASI KAN MAKHLUK

Berikut ini adalah pertanyaan dari viruscorona0507 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

SIAPAKAH ILMUWAN YANG MENEMUKAN TINGKATAN TAKSON DAN MENGKLARIFIKASI KAN MAKHLUK HIDUP MENJADI 2 KINGLOM?jawab ya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mengutip Encyclopaedia Britannica, Bapak Klasifikasi dunia adalah Carolus Linnaeus atau Carl Linnaeus atau Carl von Linne (Swedia). Ia lahir di Rashult, Smaland, Swedia pada 23 Mei 1707 dan meninggal di Uppsala pada 10 Januari 1778

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh makmudahimut dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22