Berikut ini adalah pertanyaan dari nooneelsehga pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
b. ...................................................................................................................................................
c. ...................................................................................................................................................
d. ...................................................................................................................................................
gaada opsi plh atau kaya gitu aku ga ngerti tapi help
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jenis tanaman dan kelompoknya antara lain:
• Beras = Serelia
• Kacang tanah = Kacang-kacangan
• Ubi jalar = Umbi
• Kentang = Umbi
Penjelasan:
- Serelia adalah jenis tumbuhan golongan tanaman padi-padian/rumput-rumputan (Gramineae) yang dibudidayakan untuk menghasilkan bulir-bulir berisi biji-bijian sebagai sumber sebagai sumber karbohidrat/pati.
- Kacang-kacangan adalah biji berukuran lebih besar dibandingkan serelia yang digunakan untuk bahan pangan manusia dan hewan ternak.
- Umbi adalah organ tumbuhan yang mengalami perubahan ukuran dan bentuk ("pembengkakan") sebagai akibat perubahan fungsinya.
semoga bermanfaat :)
#CMIIW
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Feb 22