Prinsip prinsip penanganan pertama luka bakar

Berikut ini adalah pertanyaan dari maryamadindasangkala pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Prinsip prinsip penanganan pertama luka bakar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pertolongan pertama saat terjadi luka bakar:

  1. Hentikan proses bakar. Menghentikan proses bakar ini dengan cara menjauhkan / mematikan sumber panas.
  2. Dinginkan luka bakar. Siram dengan air mengalir selama 20 menit bermanfaat untuk mendinginkan luka, mengurangi nyeri dan mengurangi bengkak.
  3. Obat anti nyeri.
  4. Menutup luka bakar.

#Maaf Kalau Salah#

Jangan Lupa Tekan Dan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dindabass28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Jul 21