1. PLTA dibuat dengan memanfaatkan energi alternatif yang berupa ....a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari yatisrimur314 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. PLTA dibuat dengan memanfaatkan energi alternatif yang berupa ....a. angin
b. air
c.panas bumi
d.matahari
2. Energi alternatif memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan energi yang digunakan
saat ini, yaitu ....
a. sulit didapat
b. tidak mencemari lingkungan
c. lebih mahal
d. persediaannya terbatas
3. Berikut kegiatan yang memanfaatkan energi angin yaitu ...
a. menyalakan kompor
b. menggerakkan perahu nelayan
c. membuat bahan bakar minyak
d. pembuatan garam
4. Bahan bakar yang digunakan saat ini sebagian besar berasal dari ....
a. minyak bumi
b. panas bumi
c. cahaya matahari
d. tumbuhan
5. Salah satu manfaat energi panas matahari adalah ....
a. mengeringkan pakaian
b. menarik benda logam
c. menggerakkan roda
d. mengubah bentuk benda
II. Ayo, mengerjakan soal-soal berikut ini dengan tepat!
1. Berasal dari mana minyak bumi dan batu bara?
Jawab:...
2. Jelaskan pengertian energi alternatif!
Jawab:...
3. Tuliskan empat contoh energi alternatif dan pemanfaatannya!
Jawab:...
4. Tuliskan tiga contoh kebiasaan yang dapat kamu lakukan di rumah untuk
menghemat energi!
Jawab: .......
5. Jelaskan pentingnya energi alternatif bagi kehidupan manusia!
Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. PLTA dibuat dengan memanfaatkan energi alternatif yang berupa ....

a. angin

b. air

c.panas bumi

d.matahari

2. Energi alternatif memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan energi yang digunakan

saat ini, yaitu ....

a. sulit didapat

b. tidak mencemari lingkungan

c. lebih mahal

d. persediaannya terbatas

3. Berikut kegiatan yang memanfaatkan energi angin yaitu ...

a. menyalakan kompor

b. menggerakkan perahu nelayan

c. membuat bahan bakar minyak

d. pembuatan garam

4. Bahan bakar yang digunakan saat ini sebagian besar berasal dari ....

a. minyak bumi

b. panas bumi

c. cahaya matahari

d. tumbuhan

5. Salah satu manfaat energi panas matahari adalah ....

a. mengeringkan pakaian

b. menarik benda logam

c. menggerakkan roda

d. mengubah bentuk benda

II. Ayo, mengerjakan soal-soal berikut ini dengan tepat!

1. Berasal dari mana minyak bumi dan batu bara?

Jawab: dari fosil makhluk hidup berjuta tahun lalu yang ditambang.

2. Jelaskan pengertian energi alternatif!

Jawab: energi yang dimanfaatkan sebagai pengganti energi fosil.

3. Tuliskan empat contoh energi alternatif dan pemanfaatannya!

Jawab: angin untuk menggerakkan kincir angin, air untuk menggerakkan turbin dan PLTA, panas bumi untuk kebutuhan industri, energi nuklir sebagai pembangkit listrik.

4. Tuliskan tiga contoh kebiasaan yang dapat kamu lakukan di rumah untuk

menghemat energi!

Jawab: mematikan lampu jika tidak digunakan, menghemat air, tidak boros menggunakan listrik.

5. Jelaskan pentingnya energi alternatif bagi kehidupan manusia!

Jawab: energi alternatif adalah energi yang terbarukan digunakan sebagai pengganti bahan bakar fosil yang dapat habis karena tidak terbarukan. Selain itu, energi alternatif tidak merusak lingkungan, berbeda dengan energi fosil yang pemakaiannya merusak lingkungan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itsrichiederay dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 Aug 21