tolong dong, jangan ngasal ya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari maritzafrah pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong dong, jangan ngasal ya​
tolong dong, jangan ngasal ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.-FOTOTROPISME adalah gerak bagian tumbuhan karena rangsangan cahaya.

Contoh: gerak tumbuh ujung akar menjauhi cahaya.

FOTONASTI  adalah gerak nasti pada tumbuhan yang disebabkan oleh rangsangan cahaya matahari.

Contoh: bunga pukul empat (Mirabilis jalapa) yang akan mekar pada sore hari dan menutup esok paginya.

2.-GERAK ENDONOM adalah gerakan pada tumbuhan yang diakibatkan oleh rangsangan yang berasal dari dalam tumbuhan itu sendiri.

Contoh:gerak higroskopis yang berasal dari perubahan kadar air di dalam tumbuhan.

-GEFAK ETINOM adalah gerakan pada tumbuhan yang disebabkan oleh rangsangan yang berasal dari luar tumbuhan tersebut.

Contoh:gerak bakteri Engelmann menuju kloroplas yg terkena cahaya.

3.-GERAK TROPISME adalah gerak tumbuhan yang arah geraknya dipengaruhi oleh arah datangnya rangsang.

Contoh:gerak batang tanaman yang menghadap ke arah sinar matahari.

-GERAK NASTI adalah gerak tumbuhan yang dipengaruhi oleh rangsangan dari luar tapi arah geraknya tidak dipengaruhi arah datangnya rangsang.

Contoh:menutupnya daun putri malu saat disentuh.

-GERAK TAKSIS itu gerak pindah tempat seluruh bagian tubuh tumbuhan.

Contoh:Euglena viridis yang bergerak mendekati sumber cahaya.

Penjelasan:

jadikan yang terbaik ya !! ><

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh noviantirosa32 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Dec 21