buat rangkuman tentang rangka sendi dan otot serta kelainan sistem

Berikut ini adalah pertanyaan dari rifdyfardiansyah pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buat rangkuman tentang rangka sendi dan otot serta kelainan sistem gerak dan upaya pencegahan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Rangka adalah serangkaian tulang yang berfungsi untuk melindungi organ bagian dalam.

Fungsi lainnya dari rangka:

  • Pemberi bentuk tubuh
  • Penegak
  • Tempat pembentukan sel darah
  • Alat gerak pasif

Otot adalah alat gerak aktif yang dihubungkan oleh tendon. berdasarkan letaknya otot di bagi menjadi:

  • Otot polos
  • otot rangka
  • dan otot jantung

Sendi adalah pertemuan antara dua tulang yang dihubungkan dengan ligamen.

  • Amfiartosis
  • Sinartrosis
  • Dan dinartrosis

Kelainan :

  • Atrofi dan hipermatrofi
  • Atritis
  • Osteoporosis
  • Kifosis
  • Lardosis
  • Skoliosis
  • Riketsia
  • Fraktura dan fisura

Upaya pencegahan

  • Rutin mengkonsumsi kalsium
  • Berjemur di pagi hari kalau tidak memungkinkan maka mengonsumsi vitamin D
  • olahraga
  • dan duduk dengan benar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh atikanuraini57 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22