Berikut ini adalah pertanyaan dari anisafitriani038 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pengaruh kalor terhadap wujud benda
Penjelasan:
1.Besarnya kalor suatu zat menunjukkan berapa besar energi kinetik dari partikel penyusunnya.
Pengaruh kalor terhadap suatu benda selain mengubah suhu,tetapi juga perubahan wujud zat.
2.Satuan kalor dalam SI adalah joule,sedangkan satuan kalor lain yang juga sering digunakan adalah kalori.
Satu kalori ditetapkan sebagai banyaknya kalor yng diperlukan untuk memanaskan satu gram air sehingga suhunya naik satu derajat selsius.
Contoh:
1 kalori=4,2 joule atau 1 joule=0,24 kalori.
3. Kalor atau panas merupakan suatu bentuk energi,sedangkan suhu merupakan ukuran atau tingkat panas benda.
Pada umumnya,suhu akan naik jika menyerap kalor dan turun jika melepaskan kalor.
Jadikan jawaban yng terbaik ya kak
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arifinhamzah2812 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 26 Jan 22