Sebuah penanak nasi dengan spesifikasi 395 W/ 220 V. Jika

Berikut ini adalah pertanyaan dari IamLucaz pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah penanak nasi dengan spesifikasi 395 W/ 220 V. Jika penanak nasi tersebut digunakan pada tegangan 220 V selama 20 menit untuk menanak nasi energi listrik yang digunakan adalah ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jadi, Energi listrik yang digunakan adalah 474000 Jatau474 kJ

Pendahuluan :

Energi adalah kemampuan yang dimiliki suatu benda untuk mengeluarkan usaha.

Energi listrik adalah besaran yang menyatakan jumlah muatan yang mengalir dalam suatu beda potensial. Satuan besaran energi listrik menurut SI adalah Joule ( J ) yang diambil dari ilmuwan Inggris yaitu James Prescott Joule.

1 Joule = 1 CV ( Coulomb Volt )

= 1 AsV ( Ampere second Volt )

Untuk menghitung besarnya energi listrik dapat menggunakan rumus :

  • W = V.i.t

Pembahasan :

Diketahui :

P = 395 W

V = 220 V

Ditanya :

t = 20 menit = 1200s

W = ?

Jawab :

W = V.i.t

= 395.1200

= 474.000 J

= 474 kJ

Kesimpulan :

Jadi, energi yang digunakan adalah 474.000 Jatau474 kJ.

Pelajari lebih lanjut :

yomemimo.com/tugas/1209820

yomemimo.com/tugas/8862473

yomemimo.com/tugas/90788

Detail Jawaban :

Mapel : Fisika

Kelas : IX SMP

Materi : Bab 3 - Energi Listrik

Kode Kategorisasi : 8.6.8

Kata kunci : Energi listrik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VirrMartinn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Mar 22