tuliskan karakteristik bunyi beserta pengertiannya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fitergea1995 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan karakteristik bunyi beserta pengertiannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bunyi adalah adalah getaran yang merambat sebagai gelombang akustik, melalui media transmisi seperti gas, cairan atau padat.

-Bunyi memiliki karakteristik, yaitu:

-Bunyi merupakan gelombang longitudinal.

-Hanya merambat melalui medium padat, cari, dan gas. Dengan kata lain tidak dapat merambat pada ruang hampa.

-Cepat rambat bunyi dipengaruhi oleh kerapatan medium perambatannya. Bunyi akan lebih cepat merambat pada medium yang memiliki kerapatan tinggi, yaitu medium padat.

-Bunyi dapat memantul kalau gelombangnya mengenai suatu benda.

Semoga membantu
Jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bilasabiila dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21