Sebuah tabung berisi 15 kg oksigen pada tekanan 4 atm

Berikut ini adalah pertanyaan dari vinkylucasss pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah tabung berisi 15 kg oksigen pada tekanan 4 atm dan bersuhu 47 degrees * C . Ketika suhunya turun menjadi 27 degrees * C dan tekanannya turun menjadi 3 atm disebabkan tabung mengalami kebocoran. Hitung massa oksigen yang telah keluar!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

besar massa gas yang keluar dari tangki adalah 4 kg

Pembahasan

Teori kinetik gas menjelaskan mengenai sifat-sifat gas ideal secara teoritis. Berdasarkan teori kinetik gas, gas terbentuk dari molekul-molekul gas yang bergerak secara acak dengan arah gerak konstan. Molekul gas bergerak dengan kecepatan tinggi dan saling bertumbukan dengan molekul lainnya dan juga dengan dinding secara terus-menerus.

Untuk menghubungkan antara Tekanan (P), Volume (V), suhu mutlak (T) , dan jumlah mol (n) gas dapat menggunakan persamaan umum gas ideal.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuyussutarman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22