Corak motif batik merupakan menggambar dengan teknik..

Berikut ini adalah pertanyaan dari aditkleper83 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Corak motif batik merupakan menggambar dengan teknik..

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teknik Membuat Batik – Pada 2 Oktober 2009, Batik Indonesia mendapatkan pengakuan sebagai “Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi” (Masterpieces of the Oral and Intangible Heritage of Humanity) oleh UNESCO. Tak hanya karena keberadaannya yang sangat erat dengan adat budaya di Nusantara, khususnya di Jawa, pengakuan dunia terhadap kesenian Indonesia ini juga dikarenakan proses pembuatan batik tradisional yang sangat khas dan unik dimana pola pada batik terbentuk dari goresan lilin “malam” menggunakan canting.  

Namun, tahukah Toppers bahwa cara membuat batik tak hanya dengan menggunakan canting? Teknik pembuatan batik di Indonesia terus berkembang dan berevolusi

Penjelasan:

maaf kalo salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh xvonix1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21