Uraikan prosedur sterilisasi alat kesehatan yang membuat dari logam​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dolinbobii44 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Uraikan prosedur sterilisasi alat kesehatan yang membuat dari logam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

oke saya jelaskan. tapi kasih jawaban TerCerdas ya kak

Penjelasan:

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR STERILISASI ALAT KESEHATAN BAHAN LOGAM 1. Pengertian : Suatu tindakan untuk membunuh kuman pathogen dan apatogen beserta sporanya pada peralatan perawatan dan kedokteran dengan cara merebus, stoom, panas tinggi atau menggunakan bahan kimia. 2. Tujuan : Untuk menjamin kualitas alat kesehatan, laboratorium dan linen dalam keadaan steril. 3. Alat dan bahan : a) Sterilisator kering yang terhubung dengan aliran listrik 1 buah. b) Sterilisator basah atau autoclave 1 buah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ruangarifin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Dec 21