Berikut ini adalah pertanyaan dari yunnanaa pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
1) Ahmad membeli 2lusin buku tulis dgn harga Rp 120.000,00 .Berapa harga buku 4,5 lusin ?2) Rudi menabung Rp . 2000.000 ,00 di bank .. mendapatkan bunga 15 % setahun .tentukan jumlah uang Rudi setelah 4thun
3) Tono membeli pulpen 10 Lusin di TOKO TINI sebesar Rp 1800.000 ,00 jika dari toko memberi diskon 8% .Berapa Tono harus membayar nya buku tersebut ?
tolong di bantu
3) Tono membeli pulpen 10 Lusin di TOKO TINI sebesar Rp 1800.000 ,00 jika dari toko memberi diskon 8% .Berapa Tono harus membayar nya buku tersebut ?
tolong di bantu
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1.) Diketahui :
2 lusin buku = Rp.120.000,00
1 lusin buku adalah Rp. 60.000,00
Maka 4,5 Lusin buku adalah 4 lusin ditambah 1/2 lusin :
4 x Rp. 60.000,00 = Rp. 240.000,00
1/2 x Rp. 60.000,00 = Rp. 30.000,00
Maka harga 4,5 lusin adalah Rp. 270.000,00
2). Diketahui :
Tabungan Rp. 2.000.000,00
Bunga 15 % pertahun
Jumlah bunga 15% x Rp. 2.000.000,00 = Rp. 300.000,00 / tahun
Maka selama 4 tahun mempunyai bunga sebesar 4 x Rp. 300.000,00 = Rp. 1.200.000,00
Maka uang Rudi setelah 4 tahun adalah Rp. 2.000.000,00 + Rp. 1.200.000,00 = Rp. 3.200.000,00
3). Diketahui :
Harga pulpen 10 Lusin = Rp. 1.800.000,00
Diskon 8%
Jumlah diskon 8% x Rp. 1.800.000,00 = Rp. 144.000,00
Maka yang harus dibayar Tono setelah dapat diskon adalah Rp. 1.800.000,00 - Rp. 144.000,00 = Rp. 1.656.000,00
2 lusin buku = Rp.120.000,00
1 lusin buku adalah Rp. 60.000,00
Maka 4,5 Lusin buku adalah 4 lusin ditambah 1/2 lusin :
4 x Rp. 60.000,00 = Rp. 240.000,00
1/2 x Rp. 60.000,00 = Rp. 30.000,00
Maka harga 4,5 lusin adalah Rp. 270.000,00
2). Diketahui :
Tabungan Rp. 2.000.000,00
Bunga 15 % pertahun
Jumlah bunga 15% x Rp. 2.000.000,00 = Rp. 300.000,00 / tahun
Maka selama 4 tahun mempunyai bunga sebesar 4 x Rp. 300.000,00 = Rp. 1.200.000,00
Maka uang Rudi setelah 4 tahun adalah Rp. 2.000.000,00 + Rp. 1.200.000,00 = Rp. 3.200.000,00
3). Diketahui :
Harga pulpen 10 Lusin = Rp. 1.800.000,00
Diskon 8%
Jumlah diskon 8% x Rp. 1.800.000,00 = Rp. 144.000,00
Maka yang harus dibayar Tono setelah dapat diskon adalah Rp. 1.800.000,00 - Rp. 144.000,00 = Rp. 1.656.000,00
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MiziTaher dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 09 Aug 22