Sebuah benda jatuh bebas dari ketinggian 8 m. Pada saat

Berikut ini adalah pertanyaan dari nikodwitamajaya2 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah benda jatuh bebas dari ketinggian 8 m. Pada saat kecepatan 20 m/s, benda pada ketinggian...A. 60m
B. 50m
C. 40m
D. 30m
E. 20m

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada Saat Kecepatan 20 m/s, Benda Tersebut berada di ketinggian 20 m (Opsi E.)

___________________.

Gerak Jatuh Bebas (GJB) adalah Bentuk dari Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) yang memiliki kecepatan awal setara dengan 0 (Vo = 0 m/s)

Untuk Mencari Kecepatan Di Ketinggian Tertentu Pada Gerak Jatuh Bebas, Dapat Menggunakan Persamaan:

 \\ \boxed{\bf v = g. t} \\\sf atau \\ \boxed{\bf {v}^{2} = 2g.h}\\\sf jika \: waktu \: tak \: diketahui \\ \\

Dengan:

  • v = Kecepatan (m/s)
  • g = Percepatan Gravitasi (m/s²)
  • t = Waktu Tempuh (s)
  • h = Tinggi (m)

______.

Diketahui:

  • v = 20 m/s
  • g = 10 m/s² (Normal)

--

Ditanya:

  • Ketinggian Benda Saat Kecepatan-nya 20 m/s?

--

Penyelesaian:

\bf {v}^{2} = 2g.h \\ \\ \bf h = \frac{ {v}^{2} }{2g} \\ \\ \bf h= \frac{{20}^{2} }{2(10)} \\ \\ \bf h = \frac{20 \times \cancel{20}}{\cancel{20}} \\ \\ \boxed{\bf h = 20 \: m \: \: \color{red}(Opsi \: E.)} \\ \\

_______________.

Pelajari Lebih Lanjut

• Perbedaan GVA, GVB dan GJB

yomemimo.com/tugas/12650045

_________.

Detail Jawaban

Kelas: XI

Mapel: Fisika

Materi: Kinematika Gerak Lurus

Kode Soal: 6

Kode Kategorisasi: 11.6.1

Kata Kunci: Gerak Jatuh Bebas (GJB)

Pada Saat Kecepatan 20 m/s, Benda Tersebut berada di ketinggian 20 m (Opsi E.) ___________________.Gerak Jatuh Bebas (GJB) adalah Bentuk dari Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) yang memiliki kecepatan awal setara dengan 0 (Vo = 0 m/s) Untuk Mencari Kecepatan Di Ketinggian Tertentu Pada Gerak Jatuh Bebas, Dapat Menggunakan Persamaan:[tex] \\ \boxed{\bf v = g. t} \\\sf atau \\ \boxed{\bf {v}^{2} = 2g.h}\\\sf jika \: waktu \: tak \: diketahui \\ \\ [/tex]Dengan:v = Kecepatan (m/s) g = Percepatan Gravitasi (m/s²)t = Waktu Tempuh (s) h = Tinggi (m) ______.Diketahui:v = 20 m/sg = 10 m/s² (Normal)--Ditanya:Ketinggian Benda Saat Kecepatan-nya 20 m/s? --Penyelesaian:[tex]\bf {v}^{2} = 2g.h \\ \\ \bf h = \frac{ {v}^{2} }{2g} \\ \\ \bf h= \frac{{20}^{2} }{2(10)} \\ \\ \bf h = \frac{20 \times \cancel{20}}{\cancel{20}} \\ \\ \boxed{\bf h = 20 \: m \: \: \color{red}(Opsi \: E.)} \\ \\ [/tex]_______________.Pelajari Lebih Lanjut• Perbedaan GVA, GVB dan GJB→ https://brainly.co.id/tugas/12650045_________.Detail JawabanKelas: XIMapel: FisikaMateri: Kinematika Gerak LurusKode Soal: 6Kode Kategorisasi: 11.6.1Kata Kunci: Gerak Jatuh Bebas (GJB)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kal43 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Jun 22