Berikut ini adalah pertanyaan dari indrinhyt0715 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kedalaman laut tersebut adalah 1.500 meter. Menghitung kedalaman laut menggunana osilator adalah penerapan sifat pemantulan bunyi. Kedalaman laut sama dengan cepat rambat bunyi dikalikan dengan waktu perambatan bunyi hingga terdengar ke penerima bunyi.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Bunyi dihasilkan dari benda yang bergetar dan merambat melalui medium. Bunyi termasuk gelombang longitudinal sehingga membutuhkan medium untuk merambat. Medium perambatan bunyi dapat berupa zat cair, gas, atau zat padat. Bunyi tidak akan terdengar di ruang hampa.
Salah satu sifat bunyi adalah bunyi dapat dipantulkan. Sifat pemantulan bunyi banyak dimanfaatkan dalam kehidupa sehari-hari, seperti untuk menghitung kedalam laut.
Kedalaman laut sama dengan cepat rambat bunyi dikalikan dengan waktu perambatan bunyi hingga terdengar ke penerima bunyi. Sehingga secara matematis, persamaannya adalah:
Dengan:
- s = kedalaman laut (m).
- v = kecepatan gelombang di laut (m/s).
- t = waktu yang dibutuhkan gelombang untuk sampai kembali ke permukaan (s).
Diketahui:
- t = 2 s.
- v = 1.500 m/s.
Ditanya:
- s = ....?
Jawab:
Jadi, kedalaman laut tersbeut adalah 1.500 meter.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang menghitung jarak dan kedalam laut pada: yomemimo.com/tugas/2165541
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sentama06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 12 Jul 22