Sebutkan dan jelaskan gangguan gangguan Yang dapat mengganggu Sistem pernapasan

Berikut ini adalah pertanyaan dari supamaulida68 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dan jelaskan gangguan gangguan Yang dapat mengganggu Sistem pernapasan dan cara mengatasinya (minimal 3 dari penyakit)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.asma

Ada dua hal yang perlu dilakukan dalam pengobatan asma, yakni meredakan gejala dan mencegah gejala kambuh. Oleh karena itu, pengidap asma perlu disiplin menjalani pengobatan dengan dokter agar asma tetap terkendali. Di samping melakukan pengobatan, pengidap asma juga harus menghindari dari hal-hal yang memicu kekambuhan.

2.alergi

-Bersihkan rumah secara rutin, seperti mengelap seluruh perabot dengan kain basah dan vakum, minimal 2-3 kali seminggu.

-Ganti seprei kasur tidur, serta lap rangka tempat tidur buah hati secara berkala. Rendam seprei kotor dalam air panas selama 10 menit untuk membasmi tungau debu.

3.bronkitis

Pengobatan bronkitis dilakukan bergantung pada seberapa parah masalah tersebut dan kondisi medis pengidap. Jika bronkitis masih akut atau ringan, gejala biasanya akan membaik dengan sendirinya selama beberapa minggu. Akan tetapi, dokter juga bisa meresepkan obat untuk membantu meringankan gejalanya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hasmi24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22